GayaBisnis.com

Berita Terbaru Bisnis, Ekonomi, Investasi Indonesia

india

Tanah Longsor di India Sebabkan 5 Orang Tewas, Ratusan Warga Terjebak

Sedikitnya lima orang tewas dan banyak yang dikhawatirkan terkubur ketika tanah longsor melanda desa pegunungan di negara bagian Maharashtra, India barat. Hujan deras mengguyur wilayah tersebut, kata pejabat negara tersebut, Kamis (20/7/2023). Longsor terjadi pada tengah malam di dusun pegunungan…

Ahli Jantung Gaurav Gandhi Meninggal karena Serangan Jantung, Pernah Lakukan 16 Ribu Operasi

Gaurav Gandhi, seorang ahli jantung yang sangat terkenal dari Gujarat, India, meninggal pada Selasa (6/6/2023). Dokter berusia 41 tahun dikenal karena keahliannya dalam operasi jantung. Selama berkarier, Gandhi telah berhasil melakukan lebih dari 16.000 operasi jantung. Lebih lanjut, Gandhi segera…

Raksasa Streaming Netflix, Disney, Amazon Tolak Aturan Tembakau India

Raksasa streaming Netflix, Amazon, dan Disney sama sama mencari cara untuk menghentikan aturan tembakau India, di tengah kekhawatiran perlu mengedit jutaan jam pada konten yang ada. Dilansir Reuters , penolakan adalah masalah terbaru bagi raksasa streaming di India, yang dipandang…